
DAERAH PEMILIHAN DAN ALOKASI KURSI ANGGOTA DPRD KABUPATEN KUANTAN SINGINGI
#TemanPemilih, KPU RI telah menetapkan Daerah Pemilihan dan Alokasi Kursi Anggota DPRD Kabupaten Kuantan Singingi untuk Pemilu Tahun 2024 melalui Peraturan KPU Nomor 6 Tahun 2023.
Daerah Pemilihan dan Alokasi Kursi Anggota DPRD Kabupaten Kuantan Singingi mengalami perubahan dari Pemilu 2019 dimana terdiri dari 4 (empat) Dapil namun untuk Pemilu 2024 nanti terdiri dari 5 (lima) Dapil.
Berikut gambar pembagian DAPIL DAN ALOKASI KURSI ANGGOTA DPRD KABUPATEN KUANTAN SINGINGI
#Pemilu2024
#KPUMelayani
Bagikan:
Telah dilihat 1,557 kali